Pengembangan Sistem Informasi: Studi Kasus Sistem Informasi Perpustakaan

PENDAHULUAN Di era globalisasi saat ini teknologi informasi berkembang semakin cepat. teknologi informasi dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas dan produktivitas bagi manusia. Sebagai contoh semakin berkembangnya sistem informasi sehingga memudahkan manusia untuk memperoleh informasi tersebut dimanapun ia berada. Jika dulu kita harus mendapatkan informasi di tempat dan waktu tertentu, maka sekarang tidak perlu seperti itu[…]

Otomasi Perpustakaan

Oleh: Gatot Subrata Abstrak Sistem Automasi Perpustakaan adalah penerapan teknologi informasi pada pekerjaan administratif di perpustakaan agar lebih efektif dan efisien. Bidang pekerjaan yang dapat diintegrasikan dengan sistem informasi perpustakaan adalah pengadaan bahan pustaka, pengolahan bahan pustaka, OPAC (Online Public Access Catalog), sirkulasi bahan pustaka, pengelolaan anggota, statistik dan lain sebagainya.

Definisi Perpustakaan Digital

Banyak kalangan yang mengartikan perpustakaan digital dengan berbagai macam persepsi. Di bawah ini ada beberapa pengertian atau definisi perpustakaan digital: Perpustakaan Digital (digital library) adalah perpustakaan yang harus memenuhi atau menyediakan semua jasa yang esensial dari jasa perpustakaan tradisional dan juga harus mengekploitasi kelebihan dan manfaat penyimpanan penelusuran dan komunikasi digital.

Menengok Proyek Digital Library

Oleh: Romi Satria Wahono Pendahuluan Tantangan baru teknologi informasi khususnya untuk para penyedia informasi adalah bagaimana menyalurkan informasi dengan cepat, tepat dan global. Perpustakaan sebagai salah satu penyedia informasi yang keberadaannya sangat penting di dunia informasi, mau tidak mau harus memikirkan kembali bentuk yang tepat untuk menjawab tantangan ini. Salah satunya adalah dengan mewujudkan digital[…]

Pendayagunaan Digital Library Network untuk Mendukung Riset Nasional

ABSTRAK Peran pustakawan, semakin berkembang dari waktu ke waktu.Kini pustakawan tidak hanya melayani sirkulasi buku, tapi dituntut untuk dapatmemberikan informasi secara cepat, tepat, akurat dan efisien dari segi waktu dan biaya.Pustakawan dituntut untuk mengembangkan kompetensi yang ada dalam dirinya gunamendukung pelaksanaan program tridarma perguruan tinggi. Kompetensi dan peranpustakawan sangat berperan dalam mendukung tercapainya visi perguruan[…]